Anies Sajikan Data Lapangan, Nggak Asal Klaim Turun Biar Dibilang Gubernur Paling Becus Urus Covid
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memperlihatkan foto yang menunjukkan kasus Covid-19 di Ibu Kota mulai menurun.
Ia mengatakan pandemi di Jakarta mulai menjauh dari status genting. Anies mengatakan kasus aktif dan keterisian IGD di rumah sakit mulai menurun.
Anies menerangkan dirinya turun langsung ke lapangan untuk mengecek rumah sakit hingga puskesmas. Dia menjelaskan IGD di rumah sakit kini tak lagi full.
"Saat itu rumah sakit sangat penuh bahkan selasar IGD pun dipenuhi antrean pasien yang akan masuk IGD, antreannya masuk IGD penuh, IGD-nya penuh, rawat inapnya penuh, ICU-nya juga penuh. Sekarang ini selasar IGD sudah kosong, pasien sudah bisa langsung masuk ke IGD, di dalam IGD juga hanya beberapa orang pasien dan situasi ini terlihat di banyak rumah sakit di Jakarta," ujar Anies, dalam tayangan di YouTube Pemprov DKI, Senin (26/7/2021).
Meski ia mengakui BOR isolasi pasien Corona di Jakarta masih padat, termasuk di ruang ICU. Namun Anies bersyukur sudah tidak ada antrean lagi di IGD rumah sakit dan kelonggaran ruang pun terjadi secara bertahap.
"Alhamdulillah antrean IGD sudah terurai, tapi tempat tidur kamar isolasi masih padat, ICU juga masih padat, jadi kalau lihat situasi ini tren penurunan itu nyata terlihat, tapi situasi ini masih jauh dari ideal," imbuh Anies.
Beragam pujian pun terlontar dari para netizen, Anies pun dinilai bekerja dengan serius dan menjadi kepala daerah yang tak asal ngomong, dan asal mengklaim data COVID turun.
Ia dinilai menampilkan data ril di lapangan tentang bagaimana penanganan dan perkembangan Covid-19 di Ibu Kota.
"DKI juga yang paling real data angka positifnya tidak ada rekayasa utk menyulap angka positf agar terlihat rendah demi popularitas dan stempel bebas wabah," ujar @Agung Nugroho.
"@aniesbaswedan @dinkesJKT dan @DKIJakarta Alhamdulillah pak gubernur, gak asal pencitraan biar dibilang paling becus urus corona," kata riegs33.
(责任编辑:热点)
- ·PPKM Darurat, Anies Marah
- ·Akhir Pekan Hoki, Link DANA Kaget Terbaru Siap Diburu, Jangan Sampai Kuota Habis
- ·3 Minuman Terbaik untuk Usia 50
- ·UMKM Dibayangi Efek Tarif Trump, Korea Selatan Siapkan Dana Bantuan ₩4,6 Triliun
- ·Satpol PP Tempatkan 6 Posko Prokes Jaga Citayam Fashion Week di Kawasan Sudirman
- ·Platform Bursa Kripto BROGX Bangun Keamanan dengan Sistem Berlapis, Mulai dari Cold Wallet hingga AI
- ·Platform Bursa Kripto BROGX Bangun Keamanan dengan Sistem Berlapis, Mulai dari Cold Wallet hingga AI
- ·Daftar 12 Geopark di Indonesia yang Masuk Jaringan UNESCO
- ·Modus Jual Minyak Goreng Murah, Wanita di Jakbar Tipu Belasan Warga hingga Raup Rp 529 Juta
- ·UMKM Dibayangi Efek Tarif Trump, Korea Selatan Siapkan Dana Bantuan ₩4,6 Triliun
- ·Pilu, Remaja di Tangsel Tewas Dikeroyok dan Ditebas Celurit
- ·5 Daun untuk Menghilangkan Nyeri Haid, Aktivitas Lancar Jaya!
- ·3 Minuman Terbaik untuk Usia 50
- ·Jangan Telat! Klaim Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu di Momen Jumat Berkah
- ·PT Trinitan Metals and Mineral Tbk Digugat Wanprestasi Senilai ¥1,3 M oleh Perusahaan Jepang
- ·Dapat Rejeki Nomplok hingga Rp149 Ribu dari Saldo DANA Kaget, Klaim Sekarang!
- ·IHSG Melonjak 4,01% dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Sentuh Rp12.318 Triliun
- ·Budaya K3 Jadi Kunci Indonesia Emas 2045: Menaker Ingatkan Pentingnya Keselamatan Kerja
- ·Keji, Suami di Sidoarjo Banting dan Cekik Leher Istri Siri hingga Tewas
- ·Tak Sepakat, Prancis dan China Gagal Selesaikan Negosiasi Tarif Cognac